1. Latar Belakang

Tidak jarang dijumpai, awal dari kesuksesan seseorang adalah dengan membaca, sehingga ada sebuah istilah “Membaca adalah Jendela Dunia”. Pernyataan ini menjelaskan bahwa pentingnya membaca bagi Prestasi seseorang. Contoh orang sukses yang diawali dengan membaca, Negara maju yang masyarakatnya gemar membaca. Agar kehidupan manusia berlangsung dinamis, Allah SWT menciptakan manusia pada awalnya dalam kondisi buta ilmu pengetahuan. Tetapi manusia memiliki fitrah ingin tahu, dan Allah meberikan manusia sarana belajar yaitu hati, mata, akal, dan telinga. Manusia yang belajar dengan menggunakan sarananya secara baik, akan memiliki ilmu yang luas dan dalam. Mereka akan menguasai kunci-kunci untuk membangun dan memanfaatkan alam semesta dengan sebaik-baiknya.

Akan tetapi, gelombang meterialistik yang destruktif, yang begitu gencar melanda, telah membuat banyak anak-anak kita tidak terarahkan secara baik. Banyak diantara mereka yang malas membaca. Tidak hanya dijenjang sekolah yang lebih rendah, bahkan sampai diperguruan tinggi pun, minat membaca sangat rendah. Tentu saja hal ini sangat mempengaruhi kualitas ilmu mereka. Padahal potensi otak manusia sangat dahsyat. Dalam berbagai penelitian ditunjukkan, bahwa tingkat pemanfaatan potensi otak manusia, baru mencapai sepuluh sampai dua puluh persen.

Untuk Lebih detail silahkan Klik DISINI

Atau Klik DISINI Untuk meliha Contoh Proposal Penelitian Kualitatif

Semoga Bermanfaat

 

91 tanggapan untuk “CONTOH PROPOSAL PENELITIAN KUANTITATIF

Tinggalkan komentar

Situs ini menggunakan Akismet untuk mengurangi spam. Pelajari bagaimana data komentar Anda diproses.